Tentang
SKFRC 2021

SKFRC memperkenankan tim untuk menangani insiden sementara tim yang lain dapat mengamati dan belajar dari simulasi tersebut melalui layanan multimedia yang telah disiapkan oleh panitia. Setiap tim selanjutnya diberikan skenario yang sama dengan menerapkan prosedur dan teknik yang berbeda, semuanya akan dinilai.

Nomor yang dilombakan

Tes Kompetensi Regu Pemadam

Penyelamatan Kecelakaan Kendaraan dengan Korban Massal

Penyelamatan di Ketinggian

Penyelamatan Korban pada Ruangan Terbatas

Sponsorship